Saturday, July 29, 2017

Cara Membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di Blog

Cara Membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di Blog

Bagaimana sih cara membuat Privacy Policy, Disclaimer, dan juga About me di blog ? Caranya memang mudah kita hanya menggunakan tools online untuk membuatnya. PDA wajib harus ada di blog kamu, agar kalian mau di approve oleh google adsense nantinya.

Apasih itu PDA pada blog ?
PDA kependekan dari Privacy Policy, Disclaimer Dan juga About Me. Dalam bahasa indonesia Privacy Policy artinya kebijakan pribadi. Privacy policy (kebijakan pribadi) adalah sebuah dokumen dalam hukum yang menyatakan beberapa informasi tentang blog atau website anda.
Terus Disclaimer itu apa ? Disclaimer dalam bahasa indonesia yang artinya penolakan. Disclaimer atau penolakan adalah pernyataan menyangkal atau penolakan sesuatu, terutama tanggung jawab. Disclaimer pada Novel biasanya berupa sangkalan bahwa ini hanya tokoh fiktif belaka tidak ada hubungan dengan tokoh didunia nyata. Dan keterakhir apa itu about me ? about me dalam bahasa indonesia yang artinya tentang saya, yang maksudnya menyatakan diri anda.

Setelah anda mengetahui arti dari PDA (Privacy Policy, Disclaimer, About Me), tanpa basa basi lagi, sekarang yang anda lakukan yaitu membuat halaman tersebut pada blog anda.

Cara Membuat Halaman PDA di Blog

Bagaimana cara membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di blog. Sudah saya jelaskan di paragraf pertama, cara melakukannya cukup mudah, kita hanya memakai tools secara online untuk membuat halaman tersebut. Kita mulai dari Cara membuat halaman privacy policy dan diakhiri cara membuat halaman about me.

1. Membuat Halaman Privacy Policy

 Dalam bahasa indonesia Privacy Policy artinya kebijakan pribadi. Privacy policy (kebijakan pribadi) adalah sebuah dokumen dalam hukum yang menyatakan beberapa informasi tentang blog atau website anda. di bawah ini cara untuk membuat halaman privacy policy.


Cara Membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di Blog

  • Setelah itu akan muncul Privacy policy anda dalam bentu teks, setelah itu anda copas ke halaman pada dashboard blog anda, setelah itu "Simpan Perubahan"

2. Membuat Halaman Disclaimer

Disclaimer dalam bahasa indonesia yang artinya penolakan. Disclaimer atau penolakan adalah pernyataan menyangkal atau penolakan sesuatu, terutama tanggung jawab. Disclaimer pada Novel biasanya berupa sangkalan bahwa ini hanya tokoh fiktif belaka tidak ada hubungan dengan tokoh didunia nyata.

  • Langkah yang pertama yang anda lakukan yaitu mengunjungi tools disclaimer untuk permbuatan disclaimer secara online dan juga gratis disini
  • Setelah itu masukkan data-data profile pada blog anda secara lengkap mulai dari judul sampai halaman untuk menghubungi diri anda yaitu contact us dan juga pada bagian "Email Encryption" cheklist pada Encrypt "Email with HTML" seperti gambar dibawah ini.

Cara Membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di Blog

  • Setelah klik "Generate Disclaimer" setelah itu akan muncul teks, setelah itu anda copas ke Laman pada dashboard blogger, dan copasnya dalam bentuk HTML.

3. Membuat Halaman About Me

Untuk membuat halaman about me, kalian harus menyampaikan atau mengetik profile tentang diri anda dan blog anda. anda tidak membutuhkan sebuah tools untuk membuat, cukup dengan kata-kata kalian aja untuk mengungkapkan identitas diri anda seperti milik saya dibawah ini.


Mungkin itu saja yang dapat saya jelaskan tentang Cara Membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di Blog. Mudah-mudahan bermanfaat bagi yang ingin membuat halaman privacy policy, disclaimer, dan about me untuk blognya. Sekian Wassalam.

Cara Membuat Halaman Privacy Policy, Disclaimer Dan About Me di Blog
4/ 5
Oleh